Distribusi produk pangan merupakan rangkaian kegiatan penyaluran produk atau komoditas dari suatu tempat ke tempat lain sejak produksi, pengolahan, hingga pemasaran. Hal fundamental dalam proses distribusi produk pangan ialah mempertahankan kondisi sarana yang digunakan dalam proses distribusi agar produk yang didistribusikan sampai ke tempat tujuan dengan kualitas yang masih terjaga. Oleh karena itu, distributor harus memahami persyaratan yang harus dipenuhi dalam proses distribusi produk pangan khususnya untuk produk-produk yang mudah rusak.
Lebih lengkapnya silakan baca di Foodreview Indonesia edisi Juni 2019: Dairy Story. Pembelian & Berlangganan hubungi kami: langganan@foodreview.co.id / 0251 8372 333 / WA 0811 1190 039.