Lebih dari itu, pemerintah, dan semua pemangku kepentingan pangan nasional, tidak hanya perlu memastikan bahwa rantai pasokan pangan terus berfungsi baik, tetapi yang lebih penting adalah menjawab pertanyaan mendasar tentang keberlanjutan sistem pangan. Khususnya bagi sistem pangan nasional, perlu mulai bergerak dan berinvestasi dalam tujuan jangka panjang membangun sistem pangan yang tangguh, produktif, dan berkelanjutan. Sistem pangan berkelanjutan, oleh the High-Level Panel of Experts on Food Security and Nutrition (HLPE) of the UN Committee on World Food Security (CFS), didefinisikan sebagai “Sistem pangan yang memberikan ketahanan pangan dan gizi untuk semua sedemikian rupa sehingga basis ekonomi, sosial dan lingkungan untuk menghasilkan ketahanan pangan dan gizi bagi generasi mendatang tidak terganggu”.
Lebih lengkapnya silakan baca secara langsung Foodreview Indonesia edisi Januari 2021: Meneropong Industri Pangan 2021 dengan fitur digital interaktif kami akses di http://bit.ly/foodreviewjan21online
Tidak mau ketinggalan setiap edisinya?
Daftar langsung untuk berlangganan (GRATIS) https://bit.ly/FRIDIGITAL
Pembelian & Berlangganan hubungi kami: langganan@foodreview.co.id/(0251) 8372-333/WhatsApp: 0811-1190-039.
Newsletter: http://bit.ly/fricommunity
Search FOODREVIEW on TOKOPEDIA & SHOPEE
#foodreviewindonesia #foodscience #foodtechnology #ilmupangan #teknologipangan #industripangan #meneropong #industri #pangan #2021