Pada tahun 1989 seorang peneliti Jepang (Yoichi Ueda) mengenalkan istilah baru, yakni kokumi. Kala itu, Ueda berhasil menemukan fakta bahwa esktrak bawang yang ditambahkan ke dalam larutan encer yang berisi monosodium glutamate (MSG) dan IMP. Ternyata, kombinasi MSG dan IMP mampu meningkatkan rasa umami yang sangat unik.
Keunikan yang disampaikan tidak hanya rasa umami akan tetapi terdapat sifat lain yang sangat kaya namun sangat susah untuk digambarkan. Sifat kaya tersebut meliputi beberapa atribut sensoris seperti continuity, mouthfullness dan thickness dari rasa yang ditimbulkan. Ueda selanjutnya menyatakan bahwa sifat tersebut sebagai kokumi.
Lebih lengkapnya silakan baca di Foodreview Indonesia edisi Agustus 2020: Flavor Indonesia. Pembelian & Berlangganan hubungi kami: langganan@foodreview.co.id/(0251) 8372-333/WhatsApp: 0811-1190-039.
Newsletter: http://bit.ly/fricommunity
Search FOODREVIEW on TOKOPEDIA & SHOPEE
#foodreviewindonesia #foodscience #foodtechnology #ilmupangan #teknologipangan #industripangan #flavor #indonesia #foodflavor