Masa Depan Kemasan Pangan Berkelanjutan


 

Pada suatu produk pangan, ada banyak elemen pendukung yang digunakan, salah satunya adalah kemasan. Selain melindungi produk pangan dari kontaminasi, kemasan memiliki fungsi lain yang juga penting bagi produsen untuk menyampaikan pesan yang ingin disampaikan. Kendati demikian, saat ini penggunaan kemasan, terutama kemasan plastik banyak mendapat sorotan akibat dampaknya terhadap lingkungan. Data Circular Plastics & Packaging (wbcsd. org) melaporkan bahwa hanya 9% dari produksi plastik global yang melakukan daur ulang setiap tahunnya dan 8 juta limbah plastik dibiarkan berada di lingkungan tanpa perlakuan apapun. Melihat lebih banyak fakta terkait dengan isu lingkungan tersebut, konsumen pangan saat ini juga mulai lebih selektif saat memilih kemasan yang digunakan pada produk pangan.

 

Lebih lengkapnya silakan baca secara langsung FoodReview Indonesia edisi Februari 2022: "Membangun Pangan Indonesia" dengan fitur digital interaktif yang dapat diakses pada https://bit.ly/frifeb22online

Tidak mau ketinggalan setiap edisinya?
Daftar langsung untuk berlangganan (GRATIS) https://bit.ly/FRIDIGITAL 

Gabung dan lengkapi koleksi majalah FoodReview:
Newsletter: http://bit.ly/fricommunity 
Search FOODREVIEW on TOKOPEDIA & SHOPEE

#foodreviewindonesia #foodscience #foodtechnology #ilmupangan #teknologipangan #industripangan #membangun #pangan #indonesia

Artikel Lainnya

  • Mar 13, 2025

    IFFA 2025: Hadirkan Inovasi dan Teknologi Lebih Efisien untuk Industri Pengolahan Daging & Protein

    Pameran dagang internasional terkemuka untuk industri pengolahan daging dan protein alternatif, IFFA akan dilaksanakan pada 3-8 Mei 2025 di Frankfurt am Main, Jerman. Pameran terkemuka ini akan menyuguhkan solusi, inovasi, dan teknologi terkini untuk industri pengolahan daging mulai dari bahan baku, pemrosesan, pengemasan, hingga strategi dan tren penjualan terkini. ...

  • Mar 08, 2025

    Khasiat Kesehatan Komponen Bioaktif Minyak Sawit: Kajian Ilmiah dan Potensi Manfaat

    Komposisi asam lemak jenuh dan tidak jenuh yang seimbang pada minyak sawit, sebuah minyak tropis, seringkali disalahpahami. Kandungan asam lemak jenuh yang lebih tinggi dibandingkan minyak nabati lainnya (misalnya kedelai, jagung, dan zaitun) menjadi sasaran "kampanye negatif" yang berupaya mendiskreditkan minyak sawit sebagai minyak yang tidak menyehatkan.   ...

  • Mar 06, 2025

    PEDOMAN DESAIN KEMASAN PLASTIK SIRKULAR UNTUK INDONESIA BAGIAN II

    Kajian tentang tampilan keseluruhan dan penggunaan berbagai bahan kemasan telah dilakukan, termasuk kemampuan daur ulang, nilai material untuk pendaur ulang, volume, hingga penggunaan bahan campuran yang digabungkan dalam satu kemasan (kaca, logam, dan plastik). Selama pengujian yang dilakukan oleh beberapa anggota ADUPI, perhatian difokuskan pada botol, label, penggunaan tinta dalam label, tutup, pompa, segel, kantong, sachet, volume pengisian, warna dan pengaruhnya pada nilai daur, promosi, serta sampel yang melekat pada produk. ...

  • Mar 04, 2025

    TANTANGAN DAN PELUANG MINYAK TROPIS & IMPLIKASINYA PADA KESEHATAN

    Kompetisi dagang tak hanya terjadi antarnegara, tetapi juga antarkomoditas. Istilah "minyak tropis", yang digunakan sebagai senjata dalam persaingan bisnis, adalah salah satu buktinya. Istilah ini ternyata menyimpan banyak kesalahpahaman yang memojokkan citra minyak sawit. Ironisnya, di balik label "minyak tropis" yang terlanjur populer itu, sebenarnya tidak ada definisi hukum atau ilmiah yang jelas.   ...

  • Mar 03, 2025

    Pameran IFFA 2025: Inovasi dan Solusi Profesional untuk Industri Pengolahan Daging

    Pameran dagang internasional terkemuka untuk industri pengolahan daging dan protein alternatif, IFFA akan diselenggarakan di Frankfurt am Main, pada 3-8 Mei 2025. Pameran tiga tahunan ini menyuguhkan solusi dan teknologi terkini untuk industri daging mulai dari pemrosesan hingga pengemasan juga bahan-bahan inovatif dan tren distribusi. ...