Tulisan yang Dilarang Dicantumkan pada Label Pangan


 

Beragamnya jenis produk pangan di pasaran tentu memiliki banyak variasi terhadap tulisan yang dicantumkan pada label pangan. Sesuai dengan tujuan label produk pangan yakni benar dan tidak menyesatkan, maka ada beberapa tulisan yang dilarang dicantumkan pada produk pangan seperti mengandung zat gizi lebih unggul dari produk lain/merendahkan produk lain, dapat menyehatkan, pernyataan bahwa pangan yang bersangkutan dapat berfungsi sebgai obat, dapat meningkatkan kecerdasan, dan sebagainya. 

 

Lebih lengkapnya silakan baca di Foodreview Indonesia edisi Agustus 2019, Ingredient Insights. Pembelian & Berlangganan hubungi kami: langganan@foodreview.co.id / 0251 8372 333 / WA 0811 1190 039.

Artikel Lainnya